Alasan Media Sosial Harus Dipisah Dengan E-commerce
JAKARTA, Indotimes.co.id - Pemerintah baru saja mengesahkan Permendag Nomor 31 Tahun 2023 tentang Perizinan Berusaha, Periklanan, Pembinaan, dan Pengawasan Pelaku Usaha dalam Perdagangan Melalui...
Kunjungi Smesco, Delegasi Kerajaan Arab Saudi Tindaklanjuti MoU Pengembangan UKM
JAKARTA, Indotimes.co.id – Kerja sama mengenai pengembangan usaha kecil dan menengah (UKM) dengan otoritas UKM Kerajaan Arab Saudi berlanjut. Delegasi yang diutus Raja Arab...
Dukung Operasional LRT Jabodebek, BNI Pastikan Insfrastruktur Pembayaran Siap
JAKARTA, Indotimes.co.id - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI memastikan infrastruktur pembayaran LRT Jabodebek dalam keadaan siap guna meningkatkan kenyamanan masyarakat saat...
LPDB-KUMKM Perkuat Permodalan Koperasi Terdampak Covid-19
BANDUNG, Indotimes.co.id - Untuk memperkuat permodalan koperasi terdampak wabah Covid-19, Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) melakukan penandatanganan akad pinjaman/pembiayaan...
RUPS-LB BNI Setujui Stock Split Rasio 1:2
JAKARTA, Indotimes.co.id - Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) Tahun 2023 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menyetujui aksi korporasi berupa...
Targetkan KUR Rp140 Triliun, Pemerintah Perluas Skema Penyaluran
JAKARTA, Indotimes.co.id - Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (KM) menargetkan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sebesar Rp 140 triliun pada 2019 dengan bunga...
PPI Dunia Gandeng BNI Selenggarakan Alumni Connect
JAKARTA, Indotimes.co.id — Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Dunia bekerjasama dengan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI menggelar acara Alumni Connect PPI Dunia...
Kolaborasi Kemenkop UKM-WWF Indonesia Kendalikan Populasi Sampah Plastik Melalui Koperasi
BOGOR, Indotimes.co.id – Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) berkolaborasi dengan organisasi lingkungan World Wide Fund For Nature (WWF) Indonesia untuk mengendalikan populasi sampah...
Penyalur KUR, Menkop: Kopdit Obor Mas Terbukti Berkualitas
MAUMERE, Indotimes.co.id - Menteri Koperasi dan UKM AAGN Puspayoga menegaskan bahwa bila dikelola dengan baik, benar, dan profesional, koperasi bisa tumbuh dan menjadi besar.
Puspayoga...
Jalankan Misi Jadi Bank Global, BNI Layani Diaspora di 26 Negara
JAKARTA, Indotimes.co.id - Diaspora di berbagai negara kini semakin mengenal berbagai produk dan layanan perbankan Indonesia khususnya dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk....
LPDB Optimistis Penyaluran Dana Bergulir Syariah Lampaui Target Rp 600 Miliar
TANJUNG PINANG, Indotimes.co.id - Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) mencatat adanya peningkatan jumlah calon mitra yang mengajukan...
Koperasi Jadi Wadah Generasi Millenial Kembangkan Potensi Ekonomi
SEMARANG, Indotimes.co.id — Kementerian Koperasi dan UKM menepis anggapan yang menyebutkan bahwa koperasi sebagai entitas yang sudah ketinggalan zaman.
Koperasi saat ini justru telah menunjukkan...
Asian Games 2018 Harus Untungkan Perajin Songket dan UKM
PALEMBANG, Indotimes.co.id - Tak lama lagi, Kota Palembang sebagai tuan rumah Asian Games 2018, bakal menjadi magnet dunia dimana semua mata tertuju ke ajang...
UMKM Perlu Branding yang Berkelanjutan dan Masif
JAKARTA, Indotimes.co.id - Produk-produk UMKM membutuhkan sentuhan branding yang sustainable (berkelanjutan) dan masif (merata), agar produknya bisa dikenal luas. Sementara untuk pemasarannya, perlu adanya...
Kopban Jadi Koperasi Pertama Kelola Transportasi Online
JAKARTA, Indotimes.co.id — Kementerian Koperasi dan UKM mengapresiasi peluncuran aplikasi transportasi online BeUJEK oleh Koperasi BeU Abdi Nusantara (Kopban) yang berlangsung di Desa Wisata,...
BNI Java Jazz Festival 2023 Jadi Momentum Tingkatkan Transaksi Digital Tapcash
JAKARTA, Indotimed.co.id - Gelaran BNI Java Jazz Festival 2023 menjadi momentum bagi PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. untuk meningkatkan transaksi digital Tapcash.
Hal...
Kemenkop dan UKM Akan Kembangkan Pembiayaan Perumahan Oleh Koperasi
JAKARTA, Indotimes.co.id - Deputi Bidang Pembiayaan Kementerian Koperasi dan UKM Yuana Sutyowati mengatakan, sektor perumahan juga merupakan kegiatan yang banyak digeluti koperasi di berbagai...
Kemenkop UKM Dorong UMKM Miliki NIB agar Dapat Mengakses Berbagai Manfaat dan Insentif Bisnis
JAKARTA, Indotimes.co.id - Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) terus mendorong pelaku UMKM untuk memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) agar mendapatkan banyak manfaat dan insentif...
Berdayakan Usaha Mikro, Kemenkop Beri Bantuan 18 WP Flores Timur
LARANTUKA, Indotimes.co.id - Kementerian Koperasi dan UKM memberikan bantuan untuk pengembangan Wirausaha Pemula (WP) pada 18 usaha mikro di kabupaten Flores Timur.
“Bantuan ini merupakan...
Balubaid Tour and Travel, Raih Best Seller Saudi Airlines
JAKARTA, Indotimes.co.id - Perusahaan layanan pemberangkatan Jemaah haji dan umroh, PT. Balubaid Ikhwan atau yang lebih dikenal dengan Balubaid Tour and Travel, terpilih sebagai Best Seller...
Kemenkop UKM Kembangkan Model Bisnis Agregasi bagi Sektor Wastra dan Kriya
JAKARTA, Indotimes.co.id - Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) mengandalkan model bisnis agregasi untuk mengembangkan sektor wastra dan kriya yang dikembangkan untuk mengakselerasi ekspor...
Kemenkop Apresiasi Penyelenggaraan JPMI International Exhibition 2017
DENPASAR, Indotimes.co.id - Kementerian Koperasi dan UKM mengapresiasi pelaksaaan pameran internasional yang diselenggarakan JPMI (Jaringan Pengusaha Muslim Indonesia), bertajuk "JPMI International Exhibition 2017, Innovative...
Kebut Rasio Elektrifikasi, PLN Targetkan Realisasi Bantuan Sambung Baru 10.250 Keluarga di Lima Provinsi
PADANG, Indotimes.co.id - PT PLN (Persero) telah menyalurkan bantuan sambungan listrik gratis melalui program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) ke 3.750 keluarga pra sejahtera...
Kemenkop-BPS Kerja Sama Validasi Data KUMKM
JAKARTA, Indotimes.co.id - Menteri Koperasi dan UKM AAGN Puspayoga menekankan validitas data teramat penting bagi sebuah lembaga negara, termasuk Kementerian.
Tujuannya, agar penyusunan rancangan kebijakan...
PLN Raih Predikat Platinum SDG’s di Nusantara CSR Awards 2023
JAKARTA, Indotimes.co.id - Keberhasilan PT PLN (Persero) dalam menjalankan program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) berkelanjutan membuat perseroan meraih predikat Platinum SDG's (Sustainable...